Istilah ini mengacu kepada data aktif pada perangkatmu yang secara terus-menerus diubah,entah itu dokumen atau pembayaran-pembayaran. Data semacam ini sering disimpan dalam random access memory (RAM) atau cache. Bagian ini membahas berbagai program dan fungsi pengamanan untuk melindungi informasi ini.